Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

arti alibi dalam bahasa gaul dan Bahasa Latin

Alibi dalam pengertian bahasa latin dan bahasa gaul berbeda makna:

Apa pengertian alibi berdasarkan bahasa latin?
Alibi berdasarkan bahasa latin yang berarti tempat lain yang menyatakan suatu keterangan bahwa seseorang berada pada tempat kejadian jika terjadi sesuatu peristiwa.berdasarkan keterangan diatas alibi itu berarti saksi pada kejadian tersebut.jelas bahwa alibi itu berkaitan erat dengan kehadiran atau ketidakhadiran seseorang di suatu tempat, terhadap sebuah peristiwa, dengan memberikan bukti-bukti yang dimiliki.

Contohnya jika ada seorang tersangka pada suatu peristiwa criminal, dan tidak ada saksi yang melihat kejadian tersebut. Maka si tersangka perlu mengadirkan seorang alibi yang menerangkan bahwa dia tidak berada dalam kejadian tersebut pada waktu peristiwa terjadi. Alibi yang dimaksud dalam contoh ini adalah saksi yang melihatnya atau seseorang yang bersamanya pada saat kejadian terjadi.

Begitulah kira-kira makna dari alibi dari bahasa latin.dimana alibi paling mudah menyebutkan tempat atau lokasi .Misalnya, "rita adalah alibi saya saya ada di café pada saat kejadian pencurian itu terjadi..." maka arti dari skalimat yang dilontarkan bukan sebagai alasan tetapi menyebutkan bahwa dia memiliki saksi yang menyatakan bahwa dia tidak ada di tempat waktu kejadian terjadi.


Contoh argument alibi dalam bahasa latin yang ada pada media social atau internet:

A: Kamu @dulatips mulai mirip mrk yg nuduh Jokowi anak PKI lalu minta test DNA. Kalian yg fitnah kok korban yg disuruh membuktikan?

B: Redaksinya perbaiki lagi. Kalau merasa gak tertuduh, ya jangan marah. Kalau merasa gak benar tuduhan itu, ya buktikan dengan DNA.

C: Gimana"? Beban pembuktian harusnya dipihak yg menuduh lah. Gimana dah logikannya

D: kamu maling...saya lihat kamu di lokasi jam 10 malam" Di tangkis alibi, "jam 10 malam saya berada di rumah pak RT, saksi nya pak RT"

lihat juga: arti  kata PALKOR


Apa pengertian alibi dalam bahasa gaul?
Sebaliknya pengertian masyarakat Indonesia tentang pengertian alibi ini sangat lah berbeda apalagi alibi sudah menjadi bahasa gaul yang digunakan para kaum muda dan remaja . Jadi banyak yang mengartikan bahwa alibi itu merupakan Alasan Atau Argumentasi Dalam Menjawab Sebuah Pertanyaan, Apa Pun Bentuk Alasan Tersebut.sangat lah berbeda bukan:

Beberapa contoh kalimat yang menyebutkan kalimat alibi

  1. Seringkali segelas kopi membuat alibi agar rindu larut dalam menikmati senyum manismu yang mulai tak lagi sempurna untukku
  2. Tuhkan, akhirnya Devi bisa bertemu dgn Yudhi di Rumah Uya. Kali ini alibi apa ya yg diberikan Yudhi?
  3. alibi ! kalau bosen ngomong ! gaperlu ngeluarin banyak alesan !!
  4. Gak mau nanti km alibi main ke rumah kk gataunya ngecengin tetangga cih
  5. Halah alibi nih biar gak di omelin eomma di rumah pfft
  6. Alibi sebenernya biar ada yg nemenin hyung haha
  7. Politikus sibuk cari muka, dasar oportunis semua ! Berlindung dibalik alibi membela rakyat padahal ujung2nya cari popularitas juga
  8. hak anda utk membela, salut dgn loyalitasnya, anda punya opini bgtupun saya. yg jelas ada yg penakut dan ada yg kesatria. jantan bkn alibi
  9.  Alibi anda tidak diterima
  10. Hidup ini harus pandai pandai ber alibi
  11. Seharusnya alibi atau pernyataan disertai data, jangan asbun
  12. terus, dia malem ng chat ngajakin main. ku kira cuma sekedar guyon. ternyata beneran. alibi nya “biar ga swg, dirumah ajakan?”
  13. Karna jomblo itu anugerah, kapan lagi bisa nikmatin masa masa sendiri tanpa ada yg gangguin *alibi jomblo*
  14. baru tau sekarang nyindir orang bisa alibi dijadiin pendapat :)
  15. Masih keingat pas ada yg bilang "tumben hanah baper. Biasanya paling tenang." 😂alibi aja mah di twitter as calmer person ea

kira kira begitu lah kalimat kalimat kecil yang sering dilontarkan baik dalam sebuah percakapan media social dan bahkan dalam komunikasi sehari- hari

Post a Comment for "arti alibi dalam bahasa gaul dan Bahasa Latin"